Cara Membuat Laman Term Of Service (TOS) Untuk Blogger

Cara Membuat Laman Term Of Service (TOS) Untuk Blogger
Cara Membuat Laman Term Of Service (TOS) Untuk Blogger Mudah dan Cepat - Bicara tentang TOS pasti kita berfikir syarat agar diterima Google Adsense. Sama seperti Disclaimer, About, Contact, Sitemap, Privacy Policy. Baiklah, sekarang kita terlebih dahulu mengetahui pengertian TOS Term Of Service (TOS) adalah aturan-aturan atau peraturan yang di sediakan oleh suatu program atau service sebuah layanan atau perusahaan untuk menggunakan layanan yang telah disediakan. Dan Anda harus mematuhi atau menaati peraturan yang telah disediakan. Pengertian Term Of Service (TOS) Menurut Wikipedia:

Baca Juga:  Cara Membuat Privacy PolicyCara Membuat DisclaimerCara Membuat Sitemap/Daftar Isi.

Terms of service (commonly abbreviated as ToS or TOS) are rules which one must agree to abide by in order to use a service. Unless in violation of consumer protection laws, such terms are usually legally binding. Terms of Service can also be referred to as Terms of Use or sometimes merely a Disclaimer, especially regarding the use of websites.
Jika diartikan berarti (sumber arti darinholic.com):

Ketentuan Layanan (TOS) adalah aturan-aturan yang harus disetujui kedua belah pihak dalam sebuah pelayanan. Kecuali jika menyangkut hal-hal seperti pelanggaran undang-undang perlindungan konsumen, istilah-istilah dalam TOS biasanya mengikat secara hukum. Ketentuan Layanan juga dapat disebut sebagai Persyaratan Penggunaan atau kadang disertai Sanggahan/Penolakan, terutama mengenai penggunaan layanan di sebuah situs web.
Hampir semua blog/website professional dan pemula mempunyai halaman/laman Term Of Service (TOS). Tidak perlu basa-basi lagi sekarang saya akan membagikan Cara Membuat Term Of Service (TOS).

Membuat Term Of Service (TOS)

1. Buka di address bar Anda http://www.privacypolicyonline.com/terms-of-service-generator/.
2. Isi data-data yang Anda perlukan untuk keperluan blog Anda.

Cara Membuat Laman Term Of Service (TOS) Untuk Blogger


Keterangan:
  • Your Site Title: Isi dengan judul blog Anda.
  • Your Site Url: Isi dengan url blog Anda.
  • Contact Link: Isi dengan laman contact atau yang lainnya.
  • Email Address: Isi dengan Email Anda.
  • Email Encryption: Pilih Encrypt Email.
  • Company Name: Isi dengan nama perusahaan/blog Anda.
  • Mailing Address: Isi dengan alamat Anda.

3. Setelah itu yang lainnya di biarkan saja, jangan di centang. Selanjutnya klik Generate Document. Lalu copy semua yang di berikan.

Memasang Laman Term Of Service (TOS)

1. Login di dasbor blog Anda. Masuk ke Laman = > Klik Laman Baru.
2. Letakkan yang telah di copy tadi.
3. Simpan

Bagaimana? Mudah bukan? Jika iya tolong di like dan share ya. Semoga bermanfaat bagi Anda semua. Sekian artikel ini tentang Cara Membuat Laman Term Of Service (TOS) Untuk Blogger. Terimakasih dan sampai jumpa.
This Is The Newest Post
Facebook CommentsShowHide

1 komentar:

terima kasih mas, izin copas mas, silahkan di cek situs saya

Balas



Powered by Blogger.